Menu

Mode Gelap

Berita Utama · 21 Des 2024 04:42 WIB ·

Selain Mempunyai Yayasan Peduli Anak Yatim Piatu, Kades Oro-oro Ombo Selama Menjabat Gajinya Tidak Pernah Ambil


 Selain Mempunyai Yayasan Peduli Anak Yatim Piatu, Kades Oro-oro Ombo Selama Menjabat Gajinya Tidak Pernah Ambil Perbesar

METROPAGI.ID, PASURUAN – Prinsip hidup sesosok Kepala Desa Kades Oro-oro Ombo Wetan, Kecamatan Rembang, Kabupaten Pasuruan, hidup adalah sebuah pengabdian untuk melayani masyarakat.

Terungkap sisi baik Kepala Desa Oro-oro Ombo Wetan, selama ia menjabat seluruh gaji dan tunjangannya disumbangkan ke warga, dia juga mempunyai yayasan peduli anak yatim piatu.

Seseorang pria berpawakan santun, sederhana dan berwibawa, ia dilahirkan dari keluarga sederhana ialah “H. Amin Tohari, S.Sos” Kepala Desa Oro-oro Ombo Wetan, selama ia menjabat ia selalu memperhatikan dan menyantuni anak yatim piatu.

Baca Juga :  Bisnis Esek-esek dan Perdagangan Manusia di Gunung Sampan Makin Menggeliat, Masyarakat Serukan Penegakan Hukum

Selain mempunyai yayasan peduli anak yatim piatu, ia tidak pernah mengambil gajinya sebagai kepala Desa. Sesuai UU 6 tahun 2014 tentang desa dan dijabarkan dalam peraturan pemerintah (PP) 11 tahun 2019, setiap kades berhak mendapatkan gaji. Besarannya bervariasi, tergantung dana desa (DD) dan kondisi desanya. Sabtu ( 21/12/2024 )

Baca Juga :  Kisah Miris Dua Janda Desa Sumberagung Malang, Penerima Dana BPJS Kematian, Malah Ada Oknum Minta Bagian

”Saya rasa ada yang lebih membutuhkan uang itu, apalagi saya sudah pernah merasakan bagaimana rasanya tidak punya uang, tanpa gaji, saya sudah bisa mencukupi kebutuhan keluarganya sehari-hari, karena saya sudah mempunyai usaha lain, memang tujuan saya menjadi Kades bukan untuk mencari kehidupan, melainkan ingin mengabdikan hidup saya untuk masyarakat,”ujarnya. (Dr)

Artikel ini telah dibaca 62 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Drs. Ec. Bambang Rudiyanto.,S.H.,M.H Resmi Melantik Ronald Budi Laksmana.,S.H.,M.H Sebagai Ketua BPC PERADIN Malang Raya

19 Januari 2025 - 03:56 WIB

Bisnis Esek-esek dan Perdagangan Manusia di Gunung Sampan Makin Menggeliat, Masyarakat Serukan Penegakan Hukum

19 Januari 2025 - 03:40 WIB

Penguatan Tugas dan Fungsi Teknis Pemasyarakatan Oleh Dirjen Pemasyarakatan di Surabaya

19 Januari 2025 - 03:05 WIB

Gerombolan Debt Collector Bak Rampok Jalanan, Keroyok Pengacara Hingga Alami Gegar Otak

18 Januari 2025 - 02:38 WIB

Janggal…!! Pemakaian Bahan Play As Diduga Kuat Untuk Ajang Korupsi, Anehnya Kades Kabur Saat Mau Dikonfirmasi

17 Januari 2025 - 01:48 WIB

Diduga Cafe JM Tidak Kooperatif Dalam Mengungkap Kasus Pidana Pengeroyokan, Alasan CCTV Rusak

16 Januari 2025 - 12:17 WIB

Trending di Berita Utama