Menu

Mode Gelap

Peristiwa · 5 Des 2023 03:23 WIB ·

Pasar Leces Probolinggo Dilalap si Jago Merah


 Pasar Leces Probolinggo Dilalap si Jago Merah Perbesar

METROPAGI.ID, PROBOLINGGO- Pasar rakyat Leces, Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur terbakar hebat, beberapa lapak pedagang ludes di lalap si jago merah. Senin (4/12/2023) sekitar pukul 15.15 WIB.

Terlihat kobaran api membakar lapak para pedagang, mereka pun berusaha menyelamatkan daganganya dari kobaran api yang terus menjalar ada juga pedagang yang di bantu warga setempat berusaha memadamkan api dengan alat seadanya.

Tidak lama kemudian mobil pemadam kebakaran (damkar) berdatangan untuk memadamkan api yang terus menjalar.

Baca Juga :  Gugatan CV BMS di PN Surabaya, Fiona : Menang adalah Bukti

Saksi mata mengatakan, kebakaran bermula dipicu dari salah satu lapak milik pedagang yang menjual sembako.

“Awal ada percikan api dari salah satu lapak yang menjual sembako dan lapak tersebut terbuat dari bambu dan kayu tripleks, makanya api cepat membesar dan menjalar ke lapak lainya.

Diketahui dari beberapa sumber, lapak di pasar Leces Probolinggo terbagi dalam bangunan pasar yang permanen dan sisanya bangunan semipermanen. Yang terbakar adalah bangunan semipermanen yang terbuat dari kayu dan bambu.

Baca Juga :  Advokat Dwi Heri Mustika Berhasil Menunda Putusan PN Surabaya Pelaksanaan Eksekusi Rumah di Jalan Jemur Wonosari 

“Untuk bedak atau lapak yang terbakar kurang lebih separuh persentasenya,”ungkapnya.

Hingga berita ini ditulis, kobaran api sudah berhasil di padamkan dan para pedagang masih berupaya menyelamatkan barang dagangannya.

“Puji syukur tidak ada korban jiwa dalam kebakaran ini, meski beberapa lapak terbakar,” tuturnya. (Rian)

Artikel ini telah dibaca 21 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ada Gajah Dibalik Tukar Guling Tanah Bengkok Desa Segaran, APIP Terkesan Tutup Mata.

14 Maret 2025 - 03:40 WIB

Advokat Dwi Heri Mustika Berhasil Menunda Putusan PN Surabaya Pelaksanaan Eksekusi Rumah di Jalan Jemur Wonosari 

13 Maret 2025 - 11:59 WIB

Demi Cinta Sepasang Bocah Membuat Video Syur, Namun Ada Indikasi Pihak Laki-laki Lari Dari Tanggung Jawab

4 Maret 2025 - 17:49 WIB

Sopir Taksi Online di Surabaya Jadi Korban Sindikat Penggelapan Mobil dari Bangkalan

1 Maret 2025 - 16:08 WIB

Gugatan CV BMS di PN Surabaya, Fiona : Menang adalah Bukti

28 Februari 2025 - 16:15 WIB

Kasus Ilegal Logging Dengan Modus Dugaan Memalsukan Data Yang Ditangani Unit Reskrim Polres Jember Lambat dan Kurang Jeli

27 Februari 2025 - 08:11 WIB

Trending di Berita Utama